PRAKTIK SHOLAT "EGALITER"


Ini sebenarnya postingan dari teman yang udah di publikasikan, cuman saya jadi ngeri dan penasaran juga bahwa Alam ini udah mendekati akhir,teman bilang Innalillahi wa inna ilaihi roji'un ... pemandangan yang amat mengerikan sekali di mana aktivitas sholat sudah melenceng dari syari'at agama Islam , di mana wanita dan laki laki bercampur baur ....


Praktik Shalat yang "Egaliter"

Gambar-gambar berikut ini diperoleh dari situs Multiply seorang teman (maap, demi privasi linknya off the record). Dari keterangan dia, lokasi fotonya di Mesir.

Seperti jelas terlihat, foto-foto tersebut menggambarkan aktivitas sholat di mana jamaah pria dan wanita bercampur tanpa pembatas.






Na'uudzubillaahi min dzaalik
Apa komentar antum semua?

sumber artikel : http://www.facebook.com/home.php?ref=home#/note.php?note_id=71340354085&ref=mf

4 komentar:

Lyna Riyanto mengatakan...

Astaghfirullah..Semoga Allah mengampuni kita semua.. Pertama kali di Mekkah karena takut terpisah dari suami,saya pernah sholat disamping suami, kondisi masjid sangat sesak dan tidak tersedia lagi tempat.

Tapi kalaui ini terjadi di Mesir, yg pasti masih bisa mengatur tempat,tentu sangat disesalkan sekali.

Lora Amir Syamlan mengatakan...

Kalau lihat suasananya, sepertinya ini Shalat Ied di Mesir. Mestinya diatur supaya shaf shalatnya terpisah antara laki laki dan perempuan.
Apakah terpenuhi hukum darurat, sehingga shafnya seperti yang terlihat di gambar?
Berita yang ada hendaknya disertai dengan klarifikasi tentang kronologis terjadinya hal itu!
Kalau itu bukan hal lazim terjadi di Mesir, mestinya ada penjelasan bahwa itu dilaksanakan oleh kelompok/madzhab tertentu agar tidak terjadi salah tafsir.
Terima kasih infonya sahabatku

narti mengatakan...

komentar sobat Lola Amir Husin boleh juga tuh. buat yang menyebarkan gambar pertama kali, seharusnya gambar disertai keterangan, mungkin dilakukan oleh muslim kelompok tertentu. jadi bukan informasi yang sepotong-sepotong dan pembaca menjadi jelas.
makasih sharingnya.

Jackmunir mengatakan...

Ko, ada ya yg seperti itu...?
Sungguh TERLALU...

Posting Komentar

Tinggalkan sepatah dua patah kata untuk sarana meneliti tulisanku, kritik, saran ataupun cemoohan juga boleh

JALAN WALI ALLAH © 2008. Design by :Yanku Templates Sponsored by: Tutorial87 Commentcute